Minggu, 18 April 2010

syair kematian berdarah

Bintang-bintang telah menghilang
Bulan pun hilang dari pandangan
Surya sudah tak bercahaya
Bumi telah menjadi misteri
Irama syurga telah menggema
Berkuasa, bertahta, dan
bersinggasana
Malaikat datang membawa amanat
Membabad jasad-jasad penuh
maksiat
Nyawa-nyawa telah tiada
Telah hilang dalam nirwana
Jiwa-jiwa yang musnah
raga yang ditinggal penuh darah
dan nanah
Bukan cerita narasi apalagi deskripsi
Juga bukan mimpi yang perlu
diilhami
Ini hanyalah syair kematian
Yang selalu akan menakutkan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar